HMPS TI Unikama dan Kampus Multikultural

/ 28 Mei 2012 /
HMPS TI Unikama dan Kampus Multikultural
HMPS TI Unikama dan Kampus Multikultural antara sebuah Organisasi Mahasiswa dan disingkat HMPS TI Unikama. Benar sekali HMPS TI adalah sebuah Organisasi mahasiswa yang membawahi semua jurusan Teknik Informatika di Universitas Kanjuruhan Malang. Sedangkan Kampus Multikultural adalah julukan untuk Unikama. Sebagai sebuah organisasi mahasiswa HMPS TI mempunyai program kerja salah satunya adalah acara Contest SEO Blog HMPS TI Unikama 2012 ini.

HMPS TI Unikama selalu mencoba memberikan warna baru, dan salah satu caranya adalah dengan mengadakan lomba ini untuk tingkat SMP/ SMA/SMK/MA se-Jawa Timur. Dan Kampus Multikultural (unikama) adalah lembaga yang menanungi d`ri berbagai macam Ormawa ya salah satunya adalah HMPS TI ini. Gelaran acara contest ini adalah bagian dari beberapa program kerja yang ada dalam Himpunan Mahasiswa Program Studi teknik Informatika ini.

Program Kerja yang ada diantaranya sebagai berikut :
  1. Contest SEO blog HMPS TI Unikama 2012
  2. Belajar Bareng
  3. Sharing Teknologi
  4. Lomba Film Indie
  5. Musyawarah Besar (MUBES)
Dari 39 organisasi Mahasiswa yang ada di UNIKAMA, HMPS TH Unikama mencoba memberi warna baru dalam membuat program kerja, hal ini terbukti dalam acara lomba ini, dengan memadukan konsep terbaru dalam bidang Internet untuk SMA/SMP karena yang ada biasanya adalah Lomba Design Blognya. HMPS TI unikama mencoba memberikan pengalaman baru bagi siswa-siswi SMA/SMP agar lebih memahami konsep SEO blog.

Kampus Multikultural adalah sebutan untuk UNIKAMA. Mengapa demikian..?? jawabannya adalah karena dalam Unikama terdapat atau memberikan hal baru bagi warga luar daerah dan luar pulau untuk dapat kuliah disana. Terdapat banyak ras dan suku dari luar pulau yang juga masuk menjadi mahasiswa di kampus multikultural ini. Antara lain adalah dari Pulau madura, NTB, NTT, Bali, Kalimantan, Ambon, Sulawasi, Sumatera bahkan ada juga yang berasal dari Papun.

Dengan hal yang demikian maka patutlah kampus Kanjuruhan Malang mendapat julukan kampus multikultural. Dari sekian banyak mahasiswa yang telah menempuh pendidikan di Unikama banyak yang mendapat prestasi dalam kancah Nasional. Lomba Robot untuk HMPS TI juga pernah di ikuti dan juga lomba-lomba lainya yang masih erat kaitannya dengan dunia Teknologi.

Oke, anda juga bisa menjadikan Unikama sebagai solusi kuliah Anda ketika sudah lulus dari SMK/SMA.

Pengikut

Banner Contest

Rank

Mengenai Saya

Foto saya
Saya pelajar yang selalu mencoba untuk mengetahui hal-hal yang masih saya bingungkan.

Post Ampuh

  • Lagi dapat tugas ngeblog lagi, ya kalau dilihat dari judulnya ce kami disuruh membuat halaman error pada Blog. Langsung dech googling ke...
  • HMPS TI Unikama dan Kampus Multikultural antara sebuah Organisasi Mahasiswa dan disingkat HMPS TI Unikama . Benar sekali HMPS TI adalah s...
  • Membuat Bullet List Dengan Css - Hmm, udah sumpek gara-gara blogku error, cari tutorial malah nemuin ini, langsung saja aku coba, gag t...
  • Lanjutan dari postingan saya yang kemarin adalah tentang membuat scroll bar pada blog juga, kini saya mencoba share membuat scroolbar ya...
 
Copyright © 2012 Fidiana Vievy, All rights reserved
Design by DZignine. Powered by Blogger